UMSurabaya Repository

Asuhan Kebidanan Contiunity Of Care Pada Ny. N dengan Kram Kaki di BPM Maulina Hasnida Surabaya

Faradila, Friska (2018) Asuhan Kebidanan Contiunity Of Care Pada Ny. N dengan Kram Kaki di BPM Maulina Hasnida Surabaya. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (585kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (553kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (94kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Kram kaki merupakan ketidaknyamanan pada kehamilan terutama pada akhir kehamilan. Kram kaki harus segera ditangani, karena jika dibiarkan akan menyebabkan kelelahan otot yang berlebih bahkan menyebabkan varises. Penelitian ini bertujuan memberikan Asuhan Kebidanan secara contiunity of care pada Ny. N dengan kram kaki di BPM Maulina Hasnida. Metode penelitian yang digunakan adalah diskriptif dengan pendekatan studi kasus yang meliputi wawancara, lembar observasi dan lembar pengkajian. Unit analisis yang digunakan ibu hamil usia kehamilan 35-37 minggu. Hasil penelitian didapatkan ibu hamil dengan usia kehamilan 35 minggu dengan kram kaki. Cara penanganan kram kaki yaitu melatih bagian kaki dengan cara berjalan ringan dipagi hari atau sore hari, membiasakan duduk dengan menggunakan penopang kaki, mengatur postur tubuh ketika duduk, meningkatkan asupan air putih dan asupan kalsium, istirahat yang cukup. Pada persalinan ibu mengalami ketuban mekonial + fetal distress sehingga ibu harus di rujuk di RS untuk dilakukan tindakan Sectio Caesarea. Pada nifas ibu mengalami nyeri luka bekas operasi pada perut dan mengalami konstipasi. Bayi Ny. N tidak mengalami penurunan berat badan hari 4-6 pasca dilahirkan. Kesimpulan pada penelitian yaitukram kaki dapat berkurang selama 3 minggu dengan cara jalan ringan dipagi hari, duduk menggunakan penopang kaki, meningkatkan asupan air putih, istirahat cukup dan menggerak-gerakkan kaki atau melemaskan otot kaki ketika merasa kelelahan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Kebidanan Contiunity of Care, Kram Kaki
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Dyah Ayu Sulistyaningtyas
Date Deposited: 27 Aug 2019 07:03
Last Modified: 27 Aug 2019 07:03
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/3595

Actions (login required)

View Item View Item