Syaifullah, Andika Ihwan and Hadi, Muhammad Fazlurrahman and Muammar, Muhammad Arfan (2023) Pola Kepemimpinan Islami Orang Tua dalam Keluarga: Menuju Pengembangan Pendidikan Karakter Islami Remaja Masa Depan Islami Remaja Masa Depan. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 8 (1). pp. 64-76. ISSN P-ISSN 2527-9610 E-ISSN 2549-8770
![]() |
PDF (Artikel)
- Published Version
Download (277kB) |
![]() |
PDF (Plagiasi)
Download (368kB) |
Abstract
Pembentukan karakter manusia merupakan peranan utama sebuah pendidikan termasuk pendidikan Islam. Pendidikan bertanggung jawab penuh atas terbentuknya sebuah akhlak yang baik terhadap siapapun termasuk remaja di Indonesia. Apalagi pada remaja yang dalam mencari jati dirinya, jika peran pendidikan kurang maka remaja akan kehilangan arah dan terdampak dalam permasalahan sosial. Bukan hanya pendidikan namun peran kedua orang tua juga sangat besar dalam mendidik dan menjaga anaknya. Besarnya pengaruh pola kepemimpinan orang tua pada kenakalan remaja itu sangat berdampak kepada karakter remaja, pola kepemimpinan yang baik akan menciptakan karakter yang baik dan sebaliknya. Banyak faktor yang mempengaruhi kenakalan remaja teman, lingkungan tapi keluarga yang mendominasinya. Pendidikan karakter adalah salah satu solusi dalam menanggulagi kenakalan remaja. Pendidikan juga sangat mempengaruhi akan pembentukan karakter anak ini. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan observasi lapangan dan wawancara. Penelitian ini di lakukan di salah satu Desa di Kabupaten Lamongan yaitu Desa Moropelang Kecamatan Babat
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kepemimpinan Orang Tua, Pendidikan Karakter, Kenakalan Remaja |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion L Education > L Education (General) |
Divisions: | Jurnal > Fakultas Agama Islam |
Depositing User: | MUHAMMAD FAZLURRAHMAN HADI |
Date Deposited: | 04 Apr 2025 06:42 |
Last Modified: | 04 Apr 2025 06:42 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/10070 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |