UMSurabaya Repository

PENGARUH PEMBERIAN REBUSAN SELEDRI TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN LANJUT USIA DENGAN HIPERTENSI DI KELURAHAN SUKAGALIH KECAMATAN SUKARATU TASIKMALAYA

Sholihah, Indriyatus and Fahrun Nur Rosyid, S.Kep., Ns., M.Kes. and Yuanita Wulandari , S.Kep., Ns., M.Kes. (2011) PENGARUH PEMBERIAN REBUSAN SELEDRI TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN LANJUT USIA DENGAN HIPERTENSI DI KELURAHAN SUKAGALIH KECAMATAN SUKARATU TASIKMALAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (391kB) | Preview
[img] PDF (Bab 1)
Restricted to Repository staff only

Download (19kB)
[img] PDF (Bab 2)
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[img] PDF (Bab 3)
Restricted to Repository staff only

Download (15kB)
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[img] PDF (Bab 6)
Restricted to Repository staff only

Download (5kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Repository staff only

Download (42kB)

Abstract

Hipertensi sering kali disebut sebagai pembunuh gelap (silent killer) kerena termasuk yang mematikan tanpa disertai dengan gejala-gejalanya lebih lanjut dahulu sebagai peringatan bagi korbannya. Hipertensi merupakan penyakit yang tidak dapat disembuhkan melainkan hanya dapat dikontrol, maka diperlukan ketelatenan dan biaya yang cukup mahal. Hipertensi yang terjadi pada lanjut usia disebabkan oleh penurunan elastisitas pembuluh darah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian rebusan seledri terhadap penurunan tekanan darah pada lajut usia dengan hipertensi di Kelurahan Sukagalih Kecamatan Sukaratu Tasikmalaya 2011. Penelitian ini menggunakan metode Quasi Experiment dengan rancangan yang akan digunakan adalah rancangan pre-post test kontrol group desaign dengan adanya kelompok kontrol. Analisa dengan Uji t dependent (paired t test), dengan standar error 0,05 jumlah populasi 42 orang, sampel 36 pasien diambil menggunakan metode simple random sampling. Tekanan darah sebelum diberikan rebusan seledri rata-rata 155 mmHg sedangkan setelah diberi rebusan seledri rata-rata 142 mmHg. Hasil analisa t hitung 3,024 dengan p = 0,005 < α = 0,05 menunjukkan bahwa adanya pengaruh pemberiam rebusan seledri terhadap penurunan tekanan darah pada pasien lanjut usia. Kesimpulan dari penelitian ini ada pengaruh dari pemberian rebusan seledri terhadap penurunan tekanan darah. Terjadi pada pasien lanjut usia pada usia 60-74 tahun sebagian besar terjadi pada wanita Kata kunci : Hipertensi, rebusan seledri, lanjut usia, tekanan darah

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Dyah Ayu Sulistyaningtyas
Date Deposited: 22 Dec 2017 05:55
Last Modified: 22 Dec 2017 05:55
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1815

Actions (login required)

View Item View Item