Cahyani, Elok and Drs. Ec. Ezif M.Fahmi Wasi’an, Ak., CA and Andrianto, SE., M.Ak (2017) PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (SAK ETAP) ATAS PERSEDIAAN PADA UD. BINA KARYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (383kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (100kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (420kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (92kB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (327kB) |
||
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (85kB) |
||
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Setiap perusahaan khususnya perusahaan dagang pasti memiliki persediaan guna menunjang aktivitas operasional perusahaan. Persediaan adalah salah satu komponen penting untuk sebuah perusahaan baik perusahaan kecil, menengah, maupun perusahaan besar dalam menjalankan usahanya. Secara umum persediaan merupakan suatu aktiva/barang-barang yang dimiliki oleh suatu perusahaan atau badan usaha untuk memenuhi tujuan tertentu, yang akan dijual kembali atau akan dikonsumsi (dipakai) dalam operasi normal perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pencatatan dan penilaian di UD BinaKarya, setelah itu membandingkan dengan pencatatan dan penilain menurut SAK ETAP. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif-komparatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, pencatatan dan penilaian yang digunakan oleh UD. Bina Karya yaitu masih menggunakan perhitungan yang sederhana yaitu dengan mencatat pembelian yang dipesan dalam buku pembelian dan tidak melakukan pencatatan atas rincian penjualan yang terjadi. Hanya saja perusahaan belum melakukan penjurnalan terhadap transaksi pembelian maupun penjualan yang dapat mengakibatkan tidak diketahuinya jumlah pembelian dan penjualan dalam satu periode. Saran untuk UD. Bina Karya adalah melakukan perhitungan penilaian persediaan barang dagangan ke laporan keuangan dengan menggunakan metode penilaian FIFO atau Average periodik. Kata kunci: SAK ETAP, Persediaan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | 02. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | b b imas |
Date Deposited: | 06 Mar 2018 06:38 |
Last Modified: | 06 Mar 2018 06:38 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/2204 |
Actions (login required)
View Item |