Chamilia, Chamilia and Aryunani, S.ST., M.Kes and Nova Elok Mardliyanah, S.ST (2014) ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny. T DI BPS Mimiek Andayani Surabaya. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (PENDAHULUAN)
Download (221kB) | Preview |
|
|
PDF (BAB 1)
Download (36kB) | Preview |
|
|
PDF (BAB 2)
Download (101kB) | Preview |
|
|
PDF (BAB 3)
Download (35kB) | Preview |
|
PDF (BAB 4)
Restricted to Registered users only Download (151kB) |
||
PDF (BAB 5)
Restricted to Registered users only Download (32kB) |
||
PDF (BAB 6)
Restricted to Registered users only Download (32kB) |
||
PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Pada kehamilan normal sering kita jumpai dengan anemia. Keadaan ini bisa menyebabkan komplikasi pada ibu dan maupun janin saat kehamilan, persalinan dan nifas. Anemia merupakan kurangnya hemoglobin dalam darah yang mengantar oksigen dari paru kebagian tubuh yang lain. Jenis penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan, bersalin dan nifas menggunakan manajemen kebidanan menurut Hellen varney yaitu: pengumpulan data dasar, interpretasi data dasar, antisipasi diagnosa/masalah potensial, identifikasi kebutuhan akan tindakan segera, merencanakan asuhan secara menyeluruh, melaksanakan perencanaan dan evaluasi. Hasil penelitian didapatkan diagnose pada ibu hamil GIP00000 UK 35minggu, hidup, tunggal, letak kepala, intra uterin, kesan jalan lahir normal, keadaan janin baik, dan keadaan ibu lemah dengan anemia sedang. Ibu bersalin usia kehamilan 39 minggu dengan anemia sedang lahir dengan spontan, belakang kepala, jenis kelamin laki-laki, BB 3700 gram, PB 50 cm, dan ibu nifas 6 jam dengan anemia sedang. Analisa dalam kasus ini pada kehamilan di dapatkan kesenjangan, yaitu pada kehamilan pemeriksaan urin tidak dilakukan, pada persalinan no 32, 45, 53 dan pada nifas yaitu tidak dilakukan pemeriksaan fisik secara head to toe. Kesimpulan dari hasil penelitian ini yaitu anemia dapat ditingkatkan Hbnya dengan menjaga pola nutrisi ibu, mengatur pola istirahat ibu dan minum multivitamin secara teratur. Kata kunci: Asuhan Kebidanan Anemia
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan |
Depositing User: | b b imas |
Date Deposited: | 09 Nov 2017 07:11 |
Last Modified: | 09 Nov 2017 07:11 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/282 |
Actions (login required)
View Item |