UMSurabaya Repository

GAMBARAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING LANSIA DI PUSKESMAS MEDOKAN AYU SURABAYA

Nikmah, Siska Khoirun (2019) GAMBARAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING LANSIA DI PUSKESMAS MEDOKAN AYU SURABAYA. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (1MB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Masa lanjut usia merupakan masa dimana seseorang mengalami masalah-masalah yang dikarenakan penurunan fisik, psikososial, maupun psikologis, sehingga menyebabkan lansia mengalami kerentanan psikologis yang menyebabkan lansia mengalami rendahnya kesejahteraan psikologi bagi lansia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran psychological well bwing lansia di Puskesmas Medokan Ayu Surabaya. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif observasional. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 1704 lansia. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yaitu sampel yang memnuhi kriteria inklusi sebanyak 323 orang. Pengukuran psychological well being lansia dilakukan dengan menggunakan kuesioner dalam bentuk skala likert. Hasil penelitian psychological well being lansia dengan 6 sub dimensi yaitu otonomy Tinggi (100%), penguasaan lingkungan tinggi (99%), rendah (1%), pertumbuhan pribadi tinggi (100%), hubungan positif dengan orang lain tinggi (98%), rendah (2%), tujuan hidup tinggi (100%), penerimaan diri tinggi (100%). Psychologicall Well Being sub dimensi otonomy berada dikategori tinggi, kategori penguasaan lingkungan dikategori tinggi, dimensi pertumbuhan pribadi dikategori tinggi, dimensi hubungan positif dengan orang lain dikategori tinggi, dimensi tujuan hidup kategori tinggi, dimensi penerimaan diri dikategori tinggi. Diharapkan untuk keluarga membantu lansia supaya menerima keadaan dirinya, membina hubungan yang hangat dengan orang lain, tidak memikirkan penilaian orang lain, menciptakan lingkungan yang diinginkan lansia, memberikan dukungan supaya lansia mempunyai harapan untuk tetap hidup dan merasa bahagia supaya bisa mengembangkan sikap menjadi lebih baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Psychological Well Being, Lansia
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Ika Budiyanti
Date Deposited: 14 Feb 2022 10:17
Last Modified: 14 Feb 2022 10:17
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/6035

Actions (login required)

View Item View Item