UMSurabaya Repository

RELEVANSI PENGETAHUAN LITERASI KEUANGAN SYARIAH GURU SD MUHAMMADIYAH 8 SURABAYA TERHADAP SIKAP PENGGUNAAN PRODUK PEMBIAYAAN BANK SYARIAH

ROMADHON, MUQODIMATUR (2019) RELEVANSI PENGETAHUAN LITERASI KEUANGAN SYARIAH GURU SD MUHAMMADIYAH 8 SURABAYA TERHADAP SIKAP PENGGUNAAN PRODUK PEMBIAYAAN BANK SYARIAH. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img] PDF (Pendahuluan)
Download (974kB)
[img] PDF (Bab 1)
Download (355kB)
[img] PDF (Bab 2)
Download (386kB)
[img] PDF (Bab 3)
Download (397kB)
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (383kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (902kB)

Abstract

Pengetahuan memiliki peran yang sangat penting dalam menentukan tindakan. Pengetahuan merupakan hal dari tahu yang terjadi pada seseorang setelah melakukan penginderaam terhadap objek. Pengetahuan literasi keuangan syariah sangatlah penting untuk dimiliki oleh masyarakat supaya mampu mengolah keuangan dengan baik. Tingkat pengetahuan literasi keuangan syariah dapat menentukan sikap dalam memilik menggunakan produk pembiayaan bank syariah. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini dilakukan bertjuan untuk mengetahui dan menganalisis tingkat pengetahuan literasi keuangan syariah, sikap penggunaan produk pembiayaan bank syariah dan relevansi pengetahuan literasi keuangan syariah guru SD Muhammadiyah 8 Surabaya terhadap sikap penggunaan produkpembiayaan bank syariah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan coressectonal. Jenis penelitian yang digunakan yaitu korelasi untuk mengetahui relevansi variabel bebas terhadap variabel terikat dengan menggunakan metode kuesioner dalam pengumpulan data. Jumlah sampel dalam penelitian yaitu 33 responden daru jumlah keseluruhan guru di SD Muhammadiyah 8 Surabaya. Dalam pengambilan sampel menggunakan total sampling. Analisi data yang digunakan yaitu tabulasi tunggal, tabuulasi silang serta uji statistic chi square. Hasil analisis tabulasi silang menunjukkan bahwa variabel dependen terlihat terdapat hubungan dengan sikap penggunaan produk pembiayaan bank syariah. Sedangkan pada hasil uji statistik chi square, variabel dependen terlihat tidak memiliki hubungan yang signifikan terhadap sikap penggunaan produk pembiayaan bank syariah, dikarenakan hasil nilai probabilitas chi square menunjukkan angka 4,315 dan nilai uji chi square 0,116 lebih besar dari pada 0,05. Maka hipotesis H0 diterima dan dapat disimpulkan tidak ada relevansi antara pengetahuan literasi keuangan syariah terhadap sikap penggunaan produk pembiayaan bank syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Dosen Pembimbing : 1. Abdul Wahab, M.E.I ; 2. Haqiqi Rafsanjani, M.E.I
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Litersai Keuangan Syariah dan Penggunaan Produk Pembiayaan Bank Syariah
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: 01. Fakultas Agama Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Muhammad Faizal Ramadhani
Date Deposited: 10 Aug 2023 02:52
Last Modified: 10 Aug 2023 02:52
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/8074

Actions (login required)

View Item View Item