Sispita Sari, Yety Eka (2024) Bakteriologi 2. In: Bakteriologi 2. Bakterologi 2, 1 (1). Get Press Indonesia, Padang Sumatera Barat, pp. 133-213. ISBN 978-623-125-346-0
![]() |
PDF
Download (7MB) |
![]() |
PDF
Download (7MB) |
Abstract
Proteus vulgaris merupakan bakteri kemoheterotrof gram negatif berbentuk batang, tidak berspora. Bakteri ini memiliki ukuran diameter 0,4-0,8 μm dan panjang 1-3 μm, dengan ukuran keseluruhan berkisar antara 0,4 ~ 1,2 ~ 0,6 μm. Proteus vulgaris memiliki banyak fimbriae dan flagela peritrik yang memungkinkannya bergerak cepat di permukaan media agar, menghasilkan motilitas berkerumun (swarming). Selain itu, bakteri ini memiliki ciri khas bau amonia karena mampu menghasilkan enzim urease yang menguraikan urea menjadi amonia. Ditemukan di saluran pencernaan manusia dan hewan, kulit, mukosa mulut,serta di feses, tanah, air, dan tanaman. Bakteri ini menyebabkan pembusukan makanan pada daging mentah, makanan laut, sayuran,dan makanan kaleng. Kehadiran Proteus spp. menunjukkan bahwa makanan yang terkontaminasi tersebut tidak disiapkan di lingkungan yang higienis. Pada musim gugur, tingkat deteksi Proteus lebih tinggi.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Subjects: | Q Science > QR Microbiology |
Divisions: | Buku > Fakultas Ilmu Kesehatan |
Depositing User: | YETI EKA SISPITA SARI |
Date Deposited: | 17 Mar 2025 02:29 |
Last Modified: | 17 Mar 2025 02:29 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/9950 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |