UMSurabaya Repository

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMPN 2 RANDUBLATUNG KELAS VII TAHUN 2013-2014 MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAMS GAME TOURNAMENT)

SUGIARTI, NINIK and Dra. Iis Holisin, M.Pd and Febriana Kristanti, S.Si., M.Si. (2014) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMPN 2 RANDUBLATUNG KELAS VII TAHUN 2013-2014 MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAMS GAME TOURNAMENT). Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (119kB) | Preview
[img] PDF (Bab 1)
Restricted to Repository staff only

Download (18kB)
[img] PDF (Bab 2)
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF (Bab 3)
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Repository staff only

Download (84kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Proses pembelajaran matematika di SMPN 2 Randublatung menunjukkan masih banyak siswa yang mendapatkan nilai di bawah standar yang ditentukan. Hal ini terjadi karena proses pembelajaran masih berpusat pada guru. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aktivitas siswa, respon siswa, dan hasil belajar siswa. Penellitian ini menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Game Tournamment). Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian tindakan kelas dilaksanakan dalam dua siklus dan tiap siklus terdiri atas dua pertemuan dan satu pertemuan yang melalui empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subyek dalam penelitian ini dilaksanakan di SMPN 2 Randublatung kelas VII-D. Data diperoleh dari observasi dan tes. Analisis data penelitian dilakukan secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa meningkat dari 72,14 pada siklus I menjadi 78,57 pada siklus II. Aktivitas siswa yang paling menonjol adalah kategori 1 dan 3 yaitu mendengarkan/memperhatikan penjelasan guru dan mengerjakan LKS/Kuis/Soal turnament. Dan respon pada siklus I dan siklus II sebesar 93%. Hasil tersebut telah mencapai indikator keberhasilan penelitian yaitu 75% dan telah mengalami kenaikan setiap siklusnya. Berdasarkan uraian di atas, dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT Teams Game Tournamment) meningkatkan hasil belajar di kelas VII-D SMPN 2 Randublatung.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Users 320 not found.
Date Deposited: 23 Nov 2017 08:30
Last Modified: 23 Nov 2017 08:30
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1362

Actions (login required)

View Item View Item