Musayyadah, Dewi (2024) Asuhan Keperawatan Pada Pasien BPH Post Op TURP Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut Di Rumah Sakit Wiyung Sejahtera Surabaya. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
![]() |
PDF (Pendahuluan)
Download (2MB) |
![]() |
PDF (Bab 1)
Download (1MB) |
![]() |
PDF (Bab 2)
Download (1MB) |
![]() |
PDF (Bab 3)
Download (1MB) |
![]() |
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
BPH (Benign Prostatic Hyperplasia) merupakan penyakit degeneratif yang mempunyai permasalahan serius karena serangan BPH terlambat dan permasalahan pasca operasi menimbulkan rasa nyeri. Di Jawa Timur sekitar 0,64%. Prosedur TURP pasca operasi ditujukan untuk merawat jaringan prostat melalui uretra (resectroscope) dan dapat menimbulkan nyeri akut pasca operasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan asuhan keperawatan pada klien BPH dengan nyeri akut di Rumah Sakit Sejahtera Wiyung Surabaya. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan studi kasus melalui asuhan keperawatan pada dua klien dengan melakukan studi penelitian studi kasus berupa asuhan keperawatan yang meliputi diagnosis, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi langsung pemeriksaan fisik, dan dokumentasi. Hasil studi kasus menemukan data mayor dan minor dari kedua pasien mengatakan nyeri pada perut bagian bawah. Pasien tampak meringis dan merasakan sakit; skala nyeri pada Tn. A adalah 6 dan pada Tn. S 8 bertahan selama 1-5 menit. Dan kedua pasien tampak tidak nyaman. Diagnosis yang muncul pada kedua pasien adalah nyeri akut. Intervensi yang dilakukan adalah teknik relaksasi Benson yang dilakukan dua kali sehari selama 15 menit. Implementasinya adalah mengajari pasien cara melakukan teknik relaksasi Benson. Evaluasi setelah diberikan terapi relaksasi Benson terdapat penurunan nyeri pada kedua pasien pasca Operasi TURP, dengan skala nyeri pada Tn. A turun ke skala 0 dan Tn. S turun ke skala 3. Kesimpulannya teknik relaksasi Benson terbukti mampu menurunkan nyeri. Saran bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat menjadi acuan dalam melakukan penelitian. Terapi relaksasi Benson terbukti mampu mengurangi nyeri pada pasien pasca operasi TURP.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | Dosen Pembimbing 1: Dr. Eni Sumarliyah, S.Kep., Ns., M.Kes. Dosen Pembimbing 2: Retno Sumara, S.Kep., Ns.,.M.Kep. |
Uncontrolled Keywords: | Asuhan Keperawatan, BPH, Nyeri Akut |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan |
Depositing User: | Dyah Ayu Sulistyaningtyas |
Date Deposited: | 10 Apr 2025 07:27 |
Last Modified: | 10 Apr 2025 07:27 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/10098 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |