UMSurabaya Repository

PENGARUH KEDISIPLINAN KERJA DAN INSENTIF TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA CV GAVRA PERKASA GRESIK

Afif, Moh. Sujarwo and Dr. Didin Fatihudin, SE, M.Si and Andy Wardhana, SH, M.Si (2016) PENGARUH KEDISIPLINAN KERJA DAN INSENTIF TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA CV GAVRA PERKASA GRESIK. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (PENDAHULUAN)
Download (581kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 1)
Download (24kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 2)
Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 3)
Download (130kB) | Preview
[img] PDF (BAB 4)
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img]
Preview
PDF (BAB 5)
Download (13kB) | Preview
[img] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar hubungan antara kedisiplinan kerja dan insentif dengan produktivitas karyawan. metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, pendekatan kuatitatif mencoba untuk membuat kesimpulan yang digeneralisasikan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan CV. Gavra Perkasa Gresik yang mencapai 133 orang. Besar sampel yang harus diambil berdasar rumus, maka diperoleh jumlah sampel minimal sebesar 57 orang. CV. Gavra Perkasa adalah perusahaan yang bergerak di bidang pengolahan kayu, salah satu produknya adalah turning, flooring doorjump yang diproduksi pada CV. Gavra Perkasa. Adanya sikap kedisiplinan kerja yang baik dari para karyawan maka perusahaan akan memperoleh keuntungan antara lain para pekerja dapat melaksanakan pekerjaan dengan sebaik-baiknya dan mampu memberikan layanan yang maksimal dengan baik. Berdasarkan pengamatan secara global oleh manajemen perusahaan, terjadi kenaikan produktivitas yang diduga disebabkan adanya kenaikan kedisiplinan sehingga target yang ditetapkan perusahaan terpenuhi oleh karyawan, untuk itu diperlukan suatu analisis hubungan kedisiplinan kerja dengan produktivitas karyawan pada CV. Gavra Perkasa. Hasil dalam penelitian ini adalah Kedisiplinan berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas karyawan. Semakin baik kedisiplinan akan semakin baik pula produktivitas yang ada pada CV. Gavra Perkasa Gresik. Kedisiplinan dan insentif berpengaruh secara simultan terhadap produktivitas karyawan pada CV. Gavra Perkasa Gresik. Kediplinan dan insentif berpengaruh secara parsial terhadap produktivitas karyawan pada CV. Gavra Prekasa Gresik, dan produktivitas juga berpengaruh pada CV. Gavra Perkasa Gresik secara parsial. Kedisiplinan dan insentif berpengaruh secara simultan terhadap produktivitas karyawan pada CV. Gavra Perkasa Gresik. Semakin baik kedisiplinan akan semakin baik pula produktivitas yang ada pada CV. Gavra Perkasa Gresik. Dari adanya kedisiplinan maka akan munculah insentif. Hasil penelitian sesuai dengan teori, kedisiplinan yang baik mencermikan besarnya rasa tanggung jawab seseorang terhadap tugas-tugas yang diberikan kepadanya. Kedisiplinan berpengaruh dominan terhadap produktivitas karyawan. Semakin baik kedisiplinan akan semakin baik produktivitas karyawan pada CV. Gavra Perkasa Gresik. Kata Kunci : kedisiplinan kerja, insentif, produktivitas karyawan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
T Technology > TX Home economics
Divisions: 02. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: b b putri
Date Deposited: 23 Nov 2017 07:32
Last Modified: 23 Nov 2017 07:32
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1352

Actions (login required)

View Item View Item