UMSurabaya Repository

Asuhan Kebidanan Pada Ny. S Dengan Pusing Di BPS Sri Wahyuni, S.ST Surabaya

Evaliani, Martina and Umi Ma’rifah, S.ST., M.Kes and Nur Hidayatul Ainiyah, S.ST (2017) Asuhan Kebidanan Pada Ny. S Dengan Pusing Di BPS Sri Wahyuni, S.ST Surabaya. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (289kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (470kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (555kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (205kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Pusing merupakan keluhan neurologis terserimg selama kehamilan. Hal ini dikarenakan tekanan darah yang menurun (hipotensi) sehingga membuat suplai darah keotak berkurang. Penelitian ini memberikan asuhan kebidanan secara continue of carepada ibu hamil dengan pusing mulai usia kehamilan ≥ 35-37 minggu sampai dengan nifas 2 minggu di BPM Sri Wahyuni. Penelitian deskriptif dengan pendekatan studi kasus.Unit analisis ibu hamil UK 35 mingu 2 hari dengan keluhan pusing.Metode pengambilan data dengan wawancara. Hasil penelitian yang di dapatkan adalah ibu hamil GIIPI00IUK35 minggu 2 hari dengan keluhan pusing saat bangun tidur dan berkerja yang berlebihan, pada kehamilan diberikan HE hindari berdiri tiba-tiba,hindari berdiri dalam waktu lama, istirahat dengan berbaring miring kiri dan jangan lewatkan waktu makan. Persalinan terjadi pada usia kehamilan 41 minggu 1 hari, bayi lahir normal hidup spt B, JK : laki-laki, BB : 3100 gram, PB : 50 cm, ibu nifas 6 jam post partum fisologi, saat nifas1 minggu tidak ada keluhan dan nifas 2 minggutidakadakeluhan, bayi diberi salep mata tetrasiklin 1%, Vit K dan hepatitis B setelah 1 jam Vit K diberikan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah kehamilan dengan pusing yang dapat di atasi,pusing teratasi saat usia kehamilan 36 minggu 3 hari, sehingga persalinan aterm berlangsung normal, nifas dalam keadaan baik dan bayi baru lahir dalam keadaan sehat. Kata Kunci : Asuhan Kebidanan Kehamilan, Pusing

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Users 270 not found.
Date Deposited: 28 Feb 2018 04:20
Last Modified: 28 Feb 2018 04:20
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/2176

Actions (login required)

View Item View Item