Martati, Badruli and Setiawan, Aris and Hendarwati, Endah and Wahono, Wahono
(2014)
PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PG PAUD DALAM MATA KULIAH TARI UNTUK ANAK USIA DINI.
Didaktis : Jurnal Pendidikan, 14 (1).
pp. 66-82.
ISSN 1412-5889
Abstract
Kegiatan lesson study ini bertujuan : 1) meningkatkan aktivitas mahasiswa dalam mata kuliah tari anak usia dini melalui model pembelajaran kooperatif, 2) meningkatkan prestasi belajar mahasiswa dalam mata kuliah tari untuk anak usia dini melalui model pembelajaran kooperatif. Subjek kegiatan 24 orang mahasiswa prodi PG PAUD FKIP UM SurabayaSemester gasal TA 2013/ 2014. Prosedur kegiatan yang dilakukan: 1. perencanaan (Plan), 2. pelaksanaan (Do), 3. Refleksi (See). Pengumpulan data melalui observasi dokumentasi, wawancara dan angket. Hasil yang ada ini adalah aktivitas dan prestasi belajar mahasiswa dapat meningkat melalui model pembelajaran kooperatif, terlihat dari aktivitas dan restasi mahasiswa yang mengalami peningkatan dalam siklus I sampai IV.
Kata kunci: model pembelajaran, kooperatif tari, anak usia dini
Actions (login required)
|
View Item |