UMSurabaya Repository

Analisis Kadar Logam Berat Pada Berbagai tanaman air di Sungai Sadar Mojokerto dan Implementasinya Sebagai Bahan Penyuluhan Kesehatan Lingkungan Kepada Masyarakat Mojokerto

Ramadhan, Risky Wahyu (2018) Analisis Kadar Logam Berat Pada Berbagai tanaman air di Sungai Sadar Mojokerto dan Implementasinya Sebagai Bahan Penyuluhan Kesehatan Lingkungan Kepada Masyarakat Mojokerto. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (848kB) | Preview
[img] PDF (Bab 1)
Restricted to Registered users only

Download (498kB)
[img] PDF (Bab 2)
Restricted to Registered users only

Download (466kB)
[img] PDF (Bab 3)
Restricted to Registered users only

Download (482kB)
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (506kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (155kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1). Untuk mendeskripsikan kadar logam berat pada berbagai tanaman air sungai sadar Mojokerto 2) Untuk mendeskripsikan kadar kandungan logam berat air sungai sadar Implementasinya sebagai Bahan Penyuluhan kesehatan lingkungan Masyarakat Mojokerto 3) Untuk mendeskripsikan bentuk bahan pembelajaran yang dapat dibuat dari hasil penelitian ini Penelitian ini menggunakan deskriptif dengan metode EX post facto Sampel dalam penelitian ini adalah air Sungai dan Tanaman Kiapu,Tanaman Eceng gondok Teknik analisis data hasil penelitian dianalisis secara deskriptif dengan metode membandingkan terhadap tabel SNI 7387 : 2009 Penelitian ini menggunakan deskriptif dengan metode dengan EX post facto Hasil penelitian ini Pada area sungai untuk kadar logam Pb berkisar 0,004 ppm - 0,025 ppm Sedangkan Pada logam Cd berkisar 0,125 ppm - 0,409 ppm Sedangkan Pada tanaman kiapu untuk kadar logam Pb berkisar 0,000 ppm - 0,000 ppm Sedangkan Pada logam Cd berkisar 0,086- 0,067 Dari hasil penelitian ini disimpulkan Pada air Sungai Untuk Kandungan logam berat Cd atau Pb Sudah memenuhi kelayakan SNI. Dari hasil penelitian ini disimpulkan Pada Tanaman Untuk Kandungan logam berat Cd atau Pb Sudah memenuhi kelayakan SNI Media edukasi yang tepat untuk menginformasikan adalah brosur.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penelitian ini menggunakan deskriptif, Hasil penelitian, Tanaman air
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Dyah Ayu Sulistyaningtyas
Date Deposited: 24 Sep 2018 05:01
Last Modified: 24 Sep 2018 05:01
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/2502

Actions (login required)

View Item View Item