UMSurabaya Repository

Asuhan Kebidanan Continuity Of Care Pada Ny S Dengan Nyeri Punggung di BPM Maulina Hasnida Surabaya

Mawardhi, Dyah Aulia (2018) Asuhan Kebidanan Continuity Of Care Pada Ny S Dengan Nyeri Punggung di BPM Maulina Hasnida Surabaya. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (729kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (505kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (413kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (229kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (99kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Secara fisiologis ibu hamil trimester 3 mengalami keluhan nyeri punggung, akan tetapi harus ditangani. Nyeri punggung karena peningkatan berat badan janin menyebabkan perubahan postur tubuh ibu menjadi lordosis. Tujuan penelitian ini memberikan asuhan kebidanan secara continue of care pada ibu hamil dengan nyeri punggung mulai UK ≥35 diikuti sampai bersalin dengan nifas. Rancangn penelitian ini adalah metode diskriptif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian yang di dapatkan adalah ibu G2P1001 UK 35 minggu 4 hari dengan nyeri punggung. Diberikan HE menggunakan sepatu yang nyaman, bertumit rendah, mandi air hangat terutama sebelum tidur, menghindari aktivitas terlalu lama serta lakukan istirahat secara sering dan nyeri punggung berkurang pada Usia Kehamilan 38 minggu sampai akan menjelang persalinan. Persalinan terjadi pada Usia Kehamilan 39 minggu 2 hari secara sectio caesarea dengan indikasi KPD dan Fettal distress. Bayi lahir JK :perempuan, BB: 2800 gram, PB : 48 cm. Ibu nifas 3 hari dengan keluhan nyeri pada luka bekas operasi pada saat nifas 1 minggu dan 2 minggu. Diberikan HE istirahat dan nutrisi agar mempercepat penyembuhan luka operasi dan bayi dalam keadaan baik. Kesimpulan dari penelitian ini adalah kehamilan dengan nyeri punggung berkurang pada Usia Kehamilan 38 minggu 2 hari, persalinan ibu melalui tindakan operasi sectio caesarea atas indikasi KPD dan Fetall Distress, nifas dalam keadaan baik dan bayi baru lahir dalam keadaan sehat. Harapannya ibu hamil dengan nyeri punggung dapat ditangani dengan tepat sehingga tidak mengarah ke patologi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Kebidanan Kehamilan, Nyeri Punggung
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Dyah Ayu Sulistyaningtyas
Date Deposited: 27 Aug 2019 06:17
Last Modified: 27 Aug 2019 08:28
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/3593

Actions (login required)

View Item View Item