SUHENDRIANA, WINDU (2020) MENINGKATKAN KEMAMPUAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK MELALUI KEGIATAN BERMAIN PERAN PADA KELOMPOK B TK MARDISIWI SURABAYA TAHUN PELAJARAN 2019-2020. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (759kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (103kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (211kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (415kB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (405kB) |
||
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (86kB) |
||
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Taman Kanak-Kanak merupakan salah satu bentuk pendidikan prasekolah yang ada di jalur pendidikan sekolah.Pendidikan prasekolah adalah pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani anak sebelum memasuki pendidikan dasar. Seiring perkembangannya banyak berbagai inivasi yang diterapkan oleh tenaga pengajar dalam memberikan pengajaran yang berbeda guna memotivasi peserta didik untuk meningkatkan kemampuannya. Rumusan masalah yang diangkat dalam penelitian ini adalah bagaimana meningkatkan ketrampilan sosial melalui bermain peran pada Kelompok B TK Mardisiwi Surabaya. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan sosial emosianal anak melalaui kegiatan bermain peran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Researh). Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu dengan observasi dan unjuk kerja dengan subjek data penelitian adalah Peserta didik kelompok B TK Mardisiwi Surabaya. Jumlah peserta didik kelompok B adalah 15 anak dan Obyek Penelitian adalah keterampilan sosial melalui bermainperan kelompok B TK Mardisiwi Surabaya tahun ajaran 2019-2020. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa sosial anak mengalami peningkatan sesuai indikator keberhasilan yang telah ditentukan dengan berdasarkan pada aspek penilaian yang tertera pada instrument penelitian. Hasil penelitian dapat diketahui dari pengamatan perkembangan pada tiap siklus yaitu kondisi PraTindakan sebesar 6,67% dan masih berada kurang dari indikator keberhasilan yang ditentukan. Hasil tindakan penelitian Siklus I sebesar 53,33% dengan peningkatan sebesar 46,66% dan sudah mulai menunjukkan peningkatan dan berada pada kriteria cukup. Hasil tindakan penelitian Siklus II sebesar 86,67% dan meningkat sebesar 33,33%, sudah berada pada kriteria sangat baik berdasarkan pada indikator keberhasilan yang sudah ditentukan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kemampuan Sosial; Emosional; Bermain Peran |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru PAUD |
Depositing User: | Hananto Bayu Susetyo |
Date Deposited: | 19 Nov 2020 10:57 |
Last Modified: | 19 Nov 2020 10:57 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/4880 |
Actions (login required)
View Item |