UMSurabaya Repository

RANCANG BANGUN ALAT PENCUCI DAN PENGISI SUSU BOTOL BAYI OTOMATIS MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO UNO

HADI , DIAN SURYA (2019) RANCANG BANGUN ALAT PENCUCI DAN PENGISI SUSU BOTOL BAYI OTOMATIS MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO UNO. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (990kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (75kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (800kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (320kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Repository staff only

Download (486kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Repository staff only

Download (541kB)

Abstract

Balita sangat rentan terjangkit penyakit dikarenakan sistim imun yang belum sempurna yang akan berakibat fatal pada kesehatan balita. Salah satu penyebab terjangkitnya penyakit pada balita yang sangat krusial adalah bakteri atau kuman yang bersarang pada botol susu yang pada proses pencucianya kurang bersih sehingga masih terdapat sisa lemak susu yang masih melekat pada bagian dasar botol. Pencucian botol bayi selama ini masih menggunakan cara manual dan membutuhkan waktu lama karena masih harus di rebus dan proses pencucian manual ini cenderung masih meninggalkan sisa lemak susu di bagian dasar botol bayi. Agar di dapat hasil pencucian yang bersih efisien dan mempersingkat waktu pencucian sampai pengisian susu pada botol bayi sehingga dapat langsug digunakan maka diperlukan suatu sistem yang terkontrol secara otomatis yang dapat mensterilkan botol bayi sehingga dapat mengurangi resiko balita terjangkit penyakit dari bakteri yang masih bersarang di botol susu dari sisa lemak susu yang tertinggal akibat proses pencucian yang kurang bersih. Hasil dari penelitian ini adalah system mampu bekerja sesuai dengan perancangan, yaitu melakukan proses pencucian mengunakan sikat yang berputar 3000 rpm (round per minutes) ke kanan dan ke kiri dengan air panas dan sabun khusus bayi yang setelahanya akan di sterilisasi menggunakan UV Sterilizer, lalu berpindah pada proses pengisian susu pada botol bayi sehingga dapat langsung digunakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Botol Bayi, sterilisasi, UV sterilizer.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: 08. Fakultas Teknik > Teknik Elektro
08. Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Hananto Bayu Susetyo
Date Deposited: 09 Jun 2021 12:30
Last Modified: 09 Jun 2021 12:30
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/5277

Actions (login required)

View Item View Item