UMSurabaya Repository

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBAHASA MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK KELOMPOK A TK AISYIYAH 26 SURABAYA

Wahyuni, Liza and Endah HendarwatI, S.E,M.Pd and Aristiana P. R., S.Sos.,M.Med.Kom (2016) PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBAHASA MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK KELOMPOK A TK AISYIYAH 26 SURABAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (PENDAHULUAN)
Download (217kB) | Preview
[img] PDF (BAB 1)
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[img] PDF (BAB 2)
Restricted to Repository staff only

Download (235kB)
[img] PDF (BAB 3)
Restricted to Repository staff only

Download (278kB)
[img] PDF (BAB 4)
Restricted to Repository staff only

Download (341kB)
[img] PDF (BAB 5)
Restricted to Repository staff only

Download (152kB)
[img] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Permasalahan dalam penelitian perkembangan kemampuan berbahasa anak kelompok A di TK Aisyiyah 26 Surabaya, kemampuan berbahasa ekspresif belum tercapai serta optimal, teridentifikasi terdapat 36% dari 20 jumlah anak atau hanya 7 anak yang mampu menguasai indikator tingkat pencapaian perkembangan kemampuan berbahasa dengan kategori baik. Berorientasi pada permasalahan tersebut, maka dilakukan solusi pemecahan dengan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang bertujuan Mendiskripsikan hasil belajar kemampuan berbahasa padaanak kelompok A di TK Aisyiyah 26 melalui metode bercerita seoptimal mungkin Dalam penelitian ini, subyek yang digunakan adalah didik kelompok A di TK Aisyiyah 26 Surabaya yang jumlahnya 20 anak yang terdiri dari 9 laki-laki dan 11 perempuan. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan penggunaan metode bercerita dapat meningkatkan kemampuan berbahasa pada anak. Hal ini ditunjukkan dari analisis yang didapatkan bahwa rata-rata kemampuan berbahasa pada anak kelompok A TK Aisyiyah 26 pada siklus I pertemuan 1 mencapai 60% dan meningkat pada pertemuan 2 mencapai 75%. Pada siklus ke II pertemuran 1 mencapai presentase sebesar 75% dan meningkat menjadi 82% pada pertemuan 2. Maka penelitian dikatakan berhasil. Kata Kunci :Kemampuan berbahasa, metode bercerita

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
L Education > L Education (General)
Divisions: 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru PAUD
Depositing User: b b putri
Date Deposited: 21 Nov 2017 04:40
Last Modified: 21 Nov 2017 04:40
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1224

Actions (login required)

View Item View Item