UMSurabaya Repository

ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN, PERSALINAN, NIFAS PADA Ny. “P” DI BPM JUNIATI, S.ST SURABAYA

Anggrainy, Sylviana Dian and Umi Ma’rifah, S.ST., M.Kes and Nur Hidayatul Ainiyah, S.ST (2013) ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN, PERSALINAN, NIFAS PADA Ny. “P” DI BPM JUNIATI, S.ST SURABAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (PENDAHULUAN)
Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 1)
Download (145kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 2)
Download (432kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (BAB 3)
Download (322kB) | Preview
[img] PDF (BAB 4)
Restricted to Registered users only

Download (152kB)
[img] PDF (BAB 5)
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[img] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Asuhan kebidanan komprehensif adalah suatu asuhan kebidanan yang berkesinambungan mulai dari pemeriksaan Kehamilan, Persalinan dan nifas. Pada proses ini adanya perubahan fisiologis dan psikologis. Kehamilan, persalinan dan nifas normal dapat menjadi suatu keadaan yang menimbulkan komplikasi apabila tidak dipantau oleh petugas kesehatan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mempelajari dan menerapkan asuhan kebidanan kehamilan, persalinan, dan nifas di BPM Juniati S,ST Surabaya. Jenis penelitian ini adalah studi kasus dengan menggunakan pendekatan manajeman Kebidanan secara sistematis dalam menerapkan metode pemecahan masalah yaitu mengacu pada manajemen Varney. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kehamilan dalam proses pengkajian didapatkan tidak di lakukan pemeriksaan laboratorium dan penunjang. Pada pelaksanaan persalinan terdapat langkah-langkah pertolongan persalinan yang tidak dilaksanakan sesuai dengan standart Asuhan Persalinan Normal, pada evaluasi persalinan kala I tidak sesuai dengan tujuan yang di harapkan. Pada nifas di dapatkan tidak di lakukan kunjungan sesuai kebijakan program nasional. Berdasarkan hasil penelitian ini, diharapkan setiap asuhan kebidanan yang diberikan mengacu dan sesuai dengan manajemen varney. Serta para tenaga kesehatan lebih meningkatkan penyuluhan secara intensif kepada masyarakat tentang perawatan kehamilan, persalinan, dan nifas. Kata kunci: Asuhan Kebidanan Kehamilan, Persalinan, Nifas

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: b b imas
Date Deposited: 23 Nov 2017 02:44
Last Modified: 23 Nov 2017 02:44
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1340

Actions (login required)

View Item View Item