Muliadi, Muliadi and Dr Hj Sri Ayu Astuti, , SH,MH and M.Hari Wahyudi,, SH, MH (2013) TANGGUNG GUGAT PERDATA PT. MINARAK LAPINDO BRANTAS INC TERHADAP KORBAN LUAPAN LUMPUR LAPINDO. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (266kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (36kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (195kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (179kB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (67kB) |
Abstract
Dalam menyusun skripsi ini yang berjudul “Tanggung Gugat Perdata PT Minarak Lapindo Brantas Inc Terhadap Korban Luapan Lumpur Lapindo” , penulis menggunakan metode pendekataan perundang- undangan (statue approach). Skripsi ini bertipe penelitian, karena penelitian untuk keperluan praktik hukum tidak dapat melepaskan diri dari pendekatan perundang- undangan. Lingkungan hidup merupakan bagian yang mutlak dari kehidupan manusia menjalani kehidupanya yang bersisian dengan keadaan alam, darat, udara dan laut. Terhadap lingkungan sehat di amanahkan dalam Undang – Undang Dasar 1945 pasal 28h kehadiran lingkungan hidup yang sehat sangat penting dan menentukan bagi kualitas kelangsungan hidup manusia, bagi peradabannya, maka faktor lingkungan merupakan bagian yang tidak bisa di pisahkan secara mutlak dari manusia. Manusia dalam menjaga dan memperlakukannya sering tidak melakukannya degan baik akibat dari tidak bijaksanannya manusia mengelola alam, hingga terjadi kerusakan yang memberikan dampak penderitaan pada kehidupan manusia yang mengakibatkan petaka, seperti pada peristiwa lumpur lapindo di Sidoarjo yang menjadikan kerusakan pada lingkungan. Pada panulisan skripsi ini penulis menegaskan, meneliti tanggung gugat perdata oleh PT Minarak Lapindo Brantas Inc , pada kenyataannya telah melaksanakan tanggung gugat perdata, jadi masyarakat yang berada dalam petak terdampak telah mendapatkan kerugian sesuai dengan yang disepakati. Peristiwa lumpur Lapindo sudah menyalahi tujuan Perlindungan dan Pengelolahan Lingkungan hidup itu sendiri, sesuai dengan ketentuan pasal 3 Undang - Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan Dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Kata kunci : Tanggung gugat perdata, lingkungan hidup, kerusakan lingkungan, tujuan Perlindungan Dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | 03. Fakultas Hukum > Prodi Ilmu Hukum |
Depositing User: | Users 319 not found. |
Date Deposited: | 23 Nov 2017 09:24 |
Last Modified: | 23 Nov 2017 09:24 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1382 |
Actions (login required)
View Item |