UMSurabaya Repository

PENGARUH PEMBERIAN HEALTH EDUCATION DENGAN MEDIA BOOKLET TERHADAP PERAN KELUARGA DALAM MELAKUKAN PERSONAL HYGIENE ANAK RETRADASI MENTAL DI SLBD SUMENEP

Hadi, Syaifullah and Reliani, S.Kep.Ns., M.Kes and Mundakir, S.Kep., Ns., M.Kep (2016) PENGARUH PEMBERIAN HEALTH EDUCATION DENGAN MEDIA BOOKLET TERHADAP PERAN KELUARGA DALAM MELAKUKAN PERSONAL HYGIENE ANAK RETRADASI MENTAL DI SLBD SUMENEP. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (478kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (249kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (359kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (349kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (363kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] PDF (Bab 6)
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (751kB)

Abstract

Peran keluarga dalam melakukan personal hygiene pada anak retardasi mental sangat dibutuhkan untuk kemampuan kemandirianya. Keluarga mempunyai peran penting dalam kemandirian anak dalam melakukan personal hygiene. Salah satusulusi yang diberikan oleh peneliti yaitu dengan memberikan health education dengan media booklet dalam personal hygiene. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis pengaruh pemberian helth education dengan media booklet terhadap peran keluarga dalam melakukan personal hygiene pada anak retardasi mental ringan di SDLB Sumenep. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pre experimental dengan One Group Pre-Tesr Post-Test Design, populasi dalam penelitian ini sebanyak 32, teknik sampling yang digunakan yaitu Purposive Sampling sehingga didapatkan sampel sebanyak 15 responden. Variable pada penelitian ini terdiri dari Variable Independent yaitu Health Education dengan media booklet dan variable dependent yaitu peran keluarga dalam melakukan personal hygiene pada anak retrdasi mental. Data yang dikumpulkan menggunakan lembar kuesioner kemudian dianalisis secara statistic dengan uji Wilcoxon Signed Rank Test denganρ<α=0,05. Hasil yang didapatkan dari uji statistic Wilcoxon Signed Rank Test sebelum diberikan HE sebagian besar 12 orang (80,0%) dan setelah diberikan HE sebagian dalam kategori sedang 10 orang (66,7%),pada responden yaitu ρ=0,002 < α 0,05 H0 ditolak H1 diterima yang berarti ada pengaruh pemberian Health education terhadap peran keluarga. Kesimpulan ada pengaruh pemberian health education dengan media booklet terhadap peran keluarga. Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan dan informasi tetang pentingnya peran kelurga dalam kemandirian. Kata kunci :Health Education, Booklet: Personal Hygiene Anak retardasi mental  

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Users 270 not found.
Date Deposited: 08 Nov 2017 02:09
Last Modified: 08 Nov 2017 02:09
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/256

Actions (login required)

View Item View Item