Maula, Aula Ni’matul (2020) Hubungan Aktifitas Spiritual Dengan Tingkat Kecemasan Pada Lansia di Panti Werdha Hargodedali Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (2MB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (1MB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (1MB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (1MB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (288kB) |
Abstract
Latar Belakang : Kecemasan pada lansia merupakan hal yang paling sering kita jumpai di lingkungan kita. Sebagian besar lansia mengalami kecemasan seiring dengan bertambahnya usia. Kecemasan pada lansia bila terus menerus dibiarkan menyebabkan lansia menjadi ketakutan, gelisah, merasa tidak aman, keluar keringat dingin, khawatir, gemetar, hilangnya nafsu makan, dan denyut jantung tidak beraturan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan aktifitas spiritual dengan tingkat kecemasan pada Lansia di Panti Werdha Hargodedali Surabaya. Metode : Desain penelitian Corelational dengan pendekatan Analiti Correlational. Populasi pada penelitian ini sebanyak 69 responden dengan menggunakan teknik sampling yang digunakan yaitu Porposive sample dan didapatkan sampel sebanyak 30 responden. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu lembar kuesioner Aktivitas Spiritual dan kuesioner Kecemasan. Varibel independen Aktivitas spiritual, variabel dependen Kecemasan. Kemudian data dianalisa menggunakan uji statistik Spearmen Rank Test dengan nilai signifikasi α (0,05%). Hasil : Aktivitas spiritual bahwa dari 30 responden Sebagian besar diketahui 22 responden memiliki aktivitas spiritual baik (73,3%), dan sebagian kecil 2 responden memiliki aktivitas spiritual Kurang (6,7%). Hasli penelitian kecemasan pada Lansia menunjukkan bahwa dari 30 responden sebagian besar diketahui 21 responden tingkat kecemasan ringan (70%) dan sebagian kecil sejumlah 2 responden tingkat kecemasan Berat (6,7%). Hasil uji statistik Spearmen Rank Test menunjukkan hubungan antara aktivitas spiritual dan kecemasan sangat kuat. Dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,933, nilai ρ = 0,000 < α=0,05. Kesimpulan : Ada hubungan aktifitas spiritual dengan hubungan aktifitas spiritual dengan tingkat kecemasan pada lansia di panti werdha hargodedali Surabaya. Bagi Institusi diharapkan menjadi salah satu referensi dalam perencanaan progam kesehatan dalam upaya peningkatan aktifitas spiritualitas lansia di Panti Werdha Hargodedali Surabaya.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Aktivitas Spiritual, Kecemasan, Lansia |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RA Public aspects of medicine R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | Dyah Ayu Sulistyaningtyas |
Date Deposited: | 21 Dec 2021 13:54 |
Last Modified: | 21 Dec 2021 13:54 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/5734 |
Actions (login required)
View Item |