UMSurabaya Repository

Hubungan Interaksi Sosial Dengan Kualitas Hidup Lansia

Juniar, Reimay Suti (2020) Hubungan Interaksi Sosial Dengan Kualitas Hidup Lansia. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (1MB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Latar belakang : Perubahan yang dialami pada usia lanjut dapat menimbulkan berbagai masalah baik secara fisik, mental serta pertumbuhan kondisi social yang dapat mengakibatkan penurunan pada peran-peran sosialnya. Hal tersebut akan mempengaruhi interaksi social lansia karena lansia menarik diri dari hubungan dengan masyarakat sekitar secara perlahan dan akan berdampak pada kualitas hidup lansia. Tujuan : Untuk menganalisis hubungan interaksi sosial terhadap kualitas hidup lansia melalui sistematik review. Metode : Sebuah tinjauan sistematis melalui review jurnal mengenai hubungan interaksi sosial terhadap kualitas hidup lansia. Pencarian artikel diakses dari internet database yaitu : Pubmed dan Sciencedirect. Dari review hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup lansia ditemukan 10 jurnal. Sistemik review dimulai dari 10 tahun terakhir dengan keseluruhan jurnal berbahasa inggris, spesies yang diteliti manusia, full text dan membahas hubungan interaksi sosial dengan kualitas hidup lansia. Hasil : 7 dari 10 jurnal menunjukkan bahwa interaksi social sebagian besar baik dengan persentasi 73,5% dan 68% kualitas hidup tinggi. Dimana 3 dari 10 jurnal menunjukkan bahwa interaksi social dengan 36,7% rendah dan 2,5% kualitas hidup buruk. Kesimpulan : Dari 10 jurnal yang telah di review menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara interaksi social terhadap kualitas hidup lansia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Interaksi Sosial, Kualitas Hidup dan Lansia
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Dyah Ayu Sulistyaningtyas
Date Deposited: 27 Dec 2021 13:44
Last Modified: 27 Dec 2021 13:44
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/5783

Actions (login required)

View Item View Item