Mafruchah, Mulik and Endah HendarwatI, S.E,M.Pd and Aristiana P. R., S.Sos.,M.Med.Kom (2016) PENINGKATAN KREATIFITAS ANAK MELALUI MEDIA PLASTISIN PADA SISWA KELOMPOK B TK NURANI KARANGPILANG SURABAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (PENDAHULUAN)
Download (349kB) | Preview |
|
PDF (BAB 1)
Restricted to Repository staff only Download (206kB) |
||
PDF (BAB 2)
Restricted to Repository staff only Download (352kB) |
||
PDF (BAB 3)
Restricted to Repository staff only Download (327kB) |
||
PDF (BAB 4)
Restricted to Repository staff only Download (478kB) |
||
PDF (BAB 5)
Restricted to Repository staff only Download (85kB) |
||
PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurangnya kreatifitas anak dalam menggunakan media plastisin. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreatifitas anak dengan media plastisin di TK Nurani Karang Pilang Surabaya. Didalam penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus dimana setiap siklusnya terdiri dari dua kali pertemuan. Rincian penelitian terbagi dalam Perencanaan, Pelaksanaan tindakan, pengamatan dan refleksi. Subyek penelitian ini adalah anak kelompok B di TK Nurani Surabaya dengan jumlah siswa 14 anak. Metode pengumpulan data yang digunakan observasi. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh selama proses pembelajaran dengan menerapkannya melalui media plastisin menunjukan hasil peningkatan kreatifitas anak pada tiap pertemuan. Dari siklus I pertemuan ke 1 belum ada anak yang berkembang sangat baik namun di siklus I pertemuan ke 2 ada 2 anak (15%) anak yang berkembang sangat baik. Dan pada siklus II pertemuan I ada 4 anak (28%) dan itu meningkat pada siklus II pertemuan ke 2 ada 7 anak (50%). Hal ini disebabkan anak sudah memahami tentang cara menggunakan media plastisin, tertarik dengan beraneka macam warna plastisin. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penerapan media plastisin dapat meningkatkan kreatifitas pada anak kelompok B pada TK Nurani Karang Pilang Surabaya. Maka hendaknya guru lebih sering memanfaatkan plastisin agar anak-anak lebih termotivasi untuk berkreatifitas dalam belajar dan menciptakan suasana yang lebih menyenangkan, dan lebih tertarik didalam belajar. Kata kunci : media plastisin, kreatifitas.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology L Education > L Education (General) |
Divisions: | 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru PAUD |
Depositing User: | b b putri |
Date Deposited: | 16 Nov 2017 03:05 |
Last Modified: | 16 Nov 2017 06:02 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/899 |
Actions (login required)
View Item |