UMSurabaya Repository

Efektivitas Eco Enzyme Limbah Jeruk Manis (Citrus sinensis) Sebagai Obat Oles Penyembuhan Lukan Sayat dan Pemanfaatannya sebagai Media Edukasi Masyarakat

Dzahabiyyah, Qonitah (2023) Efektivitas Eco Enzyme Limbah Jeruk Manis (Citrus sinensis) Sebagai Obat Oles Penyembuhan Lukan Sayat dan Pemanfaatannya sebagai Media Edukasi Masyarakat. Undergraduate thesis, Universits Muhammadiyah Surabaya.

[img] PDF (Pendahuluan)
Download (934kB)
[img] PDF (Bab 1)
Download (345kB)
[img] PDF (Bab 2)
Download (764kB)
[img] PDF (Bab 3)
Download (953kB)
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Jeruk manis (Citrus sinensis) merupakan buah yang banyak disukai oleh masyarakat indonesia, namun dari buah tersebut hanya daging dan kulitnya terbuang yang akhirnya menjadi limbah. Karena itu perlu adanya alternatif penyelesaian dari permasalahan tersebut yaitu di buat Eco Enzyme berupa larutan multifungsi yang dimanfaatkan sebagai obat luka. Tujuan peneletian ini untuk mengetahui perbedaan pengaruh konsentrasi Eco Enzyme jeruk manis (Citrus sinensis) terhadap tingkat kesembuhan luka sayat pada mencit (Mus musculus). Jenis penelitian ini adalah eksperimental dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 7 kelompok perlakuan dan 4 pengulangan, teknik analisis data penelitian menggunakan uji Kruskal Wallis dan Mann Whitney. Hasil penelitian menunjukan rata-rata persentase tingkat kesembuhan pemberian obat oles Eco Enzyme limbah jeruk manis (Citrus sinensis) yang paling efektif terhadap tingkat kesembuhan luka sayat pada mencit (Mus musculus) dengan berbagai konsentrasi yaitu P5 (100%) tingkat kesembuhan 100% waktu penyembuhan rata-rata 8,25, P4 (80%) tingkat kesembuhan 93,75% waktu penyembuhan rata-rata 9,25, P3 (60%) tingkat kesembuhan 87,5% waktu penyembuhan rata-rata 9,75, P2 (40%) tingkat kesembuhan 81,25% waktu penyembuhan rata-rata 10,25, P1 (20%) tingkat kesembuhan 75% waktu penyembuhan rata-rata 10,75, kontrol positif (K+) betadine memiliki tingkat kesembuhan 87,5% waktu penyembuhan rata-rata 10,25, kontrol negatif (K-) aquades memiliki tingkat kesembuhan 50% waktu penyembuhan melebihi hari ke 14.Kesimpulan yang di peroleh bahwa ada perbedaan pengaruh konsentrasi Eco Enzyme jeruk manis (Citrus sinensis) terhadap tingkat kesembuhan luka sayat pada mencit (Mus musculus).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Eco Enzyme; Jeruk Manis; Luka Sayat;
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Moch. Adi Candra
Date Deposited: 01 Aug 2024 04:26
Last Modified: 01 Aug 2024 04:26
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/9451

Actions (login required)

View Item View Item