UMSurabaya Repository

ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny. T DENGAN KRAM KAKI DI BPM. MAULINA HASNIDA, Amd. Keb

Rodliyah, Siti Nur and Maulina Hasnida, Amd.Keb and Rachmawati Ika S, S.ST., M.Kes (2016) ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny. T DENGAN KRAM KAKI DI BPM. MAULINA HASNIDA, Amd. Keb. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img]
Preview
PDF (Pendahuluan)
Download (432kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 2)
Download (596kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Bab 3)
Download (519kB) | Preview
[img] PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only

Download (247kB)
[img] PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only

Download (96kB)
[img] PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Kram kaki dapat menentukan aliran darah kejantung dan menyebabkan varises,jika terus dibiarkan akan mengakibatkan pembuluh darah vena bisa pecah atau terjadi akumulasi dan menyebabkan pembekuan darah. Kram kaki disebabkan oleh ketidak seimbangan mineral dalam tubuh ibu hamil yang memicu gangguan pada sistem saraf otot-otot tubuh,kelelahan yang berkepanjangan serta tekanan Rahim pada beberapa titik saraf yang berhubungan dengan saraf kaki. Berdasarkan data studi penelitian di BPM bulan November sampai dengan bulan Januari didapatkan ibu hamil trimester 3 sejumlah 112 orang diantaranya 14 (15,56%) ibu hamil mengalami kram kaki. Penelitian ini bertujuan memberikan asuhan kebidanan secara continuity of care pada Ny T dengan Kram kaki di BPM pada tanggal 03 Maret 2016- 09 April 2016 dengan responden 1 orang. Metode penilitian berupa studi kasus. Hasil penelitian didapatkan ibu hamil dengan usia kehamilan 36 Minggu 6 hari dengan kram kaki, Cara menangani kram kaki yaitu saat kram terjadi yang harus dilakukan adalah melemaskan seluruh tubuh terutama bagian tubuh yang kram. Dengan cara menggerak-gerakan pergelangan tangan dan mengerut bagian kaki yang terasa kaku. Pada saat bangun tidur jari kaki ditegakkan sejajar dengan tumit untuk mencegah kram mendadak. Meningkatkan asupan kalsium. Meningkatkan asupan air putih. Melakukan senam ringan. dan Ibu sebaiknya istirahat yang cukup. Pada persalinan berlangsung normal pada tanggal 26 Maret 2016. Pada persalinan dilakukan IMD akan tetapi tidak dilakukan sesegera mungkin setelah persalinan,dan tidak berkontak langsung antara kulit kekulit bayi dan ibu. Pemberian Imunisasi Hepatitis B diberikan pada saat bayi setelah usia 3 hari saat ibu control ulang. Kesimpulannya adalah kehamilan dengan kram kaki fisiologis terjadi pada ibu hamil . Persalinan berlangsung normal selama 7½ jam. Nifas dan bayi baru lahir dalam keadaan sehat. Kata kunci: Asuhan kebidanan, Kehamilan, Persalinan, Nifas, Bayi baru lahir.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: b b imas
Date Deposited: 19 Feb 2018 10:59
Last Modified: 19 Feb 2018 10:59
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1966

Actions (login required)

View Item View Item