Nikmah, Ulin and Yuanita Wulandari , S.Kep., Ns.,MS and Eni Sumarliyah, S Kep.,Ns.,M Kes (2015) HUBUNGAN JENIS DUKUNGAN SOSIAL DENGAN TINGKAT KEJADIAN POSTPARTUM BLUES DI POLI NIFAS RSUD. DR. MOH. SOEWANDHIE SURABAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (328kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (149kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (301kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (232kB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (605kB) |
||
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (164kB) |
||
PDF (Bab 6)
Restricted to Registered users only Download (89kB) |
||
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (639kB) |
Abstract
Postpartum bluesmerupakan masalah gangguan psikologis yang bisa berdampak pada kesejahteraan ibu nifas dan bayiseperti ibu tidak mampu merawat bayinya dengan optimal, ibu tidak bersemangat menyusui, yang nantinya akan menyebabkan pertumbuhan dan perkembangan bayinya terganggu. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hubungan jenis dukungan sosial dengan tingkat kejadian postpartum bluesdi poli nifasRSUD. dr. Moh. Soewandhie Surabaya. Desain dalam penelitian ini adalahcross sectional, Sampel yang akan diteliti sejumlah 40 ibu post partumdi poli nifasRSUD. dr. Moh. Soewandhie Surabaya.Pemilihan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik simple random Sampling.Variable yang di teliti yaitu dukungan sosialmeliputi dukungan suami, dukungan keluarga, dukungan teman terdekat dan kejadian postpartum blues. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Edinburgh Postnatal Depression Scale (EPDS)dan kuesioner social support yang sudah baku. analisis yang di gunakan adalah“ Chi Square Test” nilai korelasidengan kemaknaan (α) = 0,05 Hasil penelitian menunjukkan hubungan jenis dukungan social yang di berikan baik dari suamiρ = 0,072, keluargaρ = 0,311 dan temanρ = 0,376 semuannya tidak memiliki hubungan dengan tingkat kejadian postpartum blues di di ruang poli RSUD.Dr.Moh.Soewandhie Surabya, Saran untuk peneliti selanjutnya agar bisa membina hubungan saling percaya dengan responden sebelum mengambil data dan usahakan bertemu dengan responden bukan hanya satu kali pertemuan saja. Kata kunci: postpartum blues, jenis dukungan sosial
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | Users 270 not found. |
Date Deposited: | 21 Nov 2017 07:18 |
Last Modified: | 21 Nov 2017 07:18 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/1231 |
Actions (login required)
View Item |