Hasanah, Nur and Dra. Wiwik J. Prihastiwi, M.Si and Dewi Ilma Antawati, M.Psi (2016) HUBUNGAN ANTARA KETERLIBATAN ORANG TUA DALAM KEHIDUPAN AKDEMIK ANAK DENGAN ORIENTASI TUJUAN PENGUASAAN PADA SISWA MA MIFTAHUL ULUM LENTENG SUMENEP. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
|
PDF (Pendahuluan)
Download (369kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 1)
Download (227kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 2)
Download (275kB) | Preview |
|
|
PDF (Bab 3)
Download (388kB) | Preview |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (349kB) |
||
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (88kB) |
||
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (766kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara keterlibatan orang tua dengan orientasi tujuan penguasaan pada siswa MA Miftahul Ulum Lenteng sumenep. Penetilian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa MA Miftahul Ulum sejumlah 70 orang dengan teknik purposive sampling. Instrument pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan skala likert dengan 4 pilihan jawaban yaitu Skala Keterlibatan Orang Tua yang disusun berdasarkan lima aspek keterlibatan orang tua (Fan & Chen, 2001 dan Marchant, dkk., 2001), Skala Orientasi Tujuan Penguasaan yang disusun berdasarkan tujuh aspek orientasi tujuan penguasaan (Ames, 1988) dan Skala efikasi diri disusun berdasarkan tiga aspek (Bandura, 1994). Metode analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan korelasi parsial (Partial Correlation). Hasil Penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara keterlibatan orang tua dengan orientasi tujuan penguasaan pada siswa dengan mengendalikan efikasi diri. Adapun arah hubungannya adalah positif, yang berarti apabila keterlibatan orang tua tinggi, maka orientasi tujuan penguasaan juga tinggi, begitu juga sebaliknya apabila keterlibatan orang tua rendah, maka tujuan penguasaan rendah. Hasil tersebut ditunjukkan dengan angka koefisien korelasi ρ = 0,524 dengan p = 0,000 (p < 0,01). Kata kunci : keterlibatan orang tua, orientasi tujuan penguasaan, efikasi diri
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QP Physiology |
Divisions: | 07. Fakultas Psikologi > Prodi Psikologi |
Depositing User: | Users 322 not found. |
Date Deposited: | 07 Nov 2017 08:43 |
Last Modified: | 07 Nov 2017 08:43 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/169 |
Actions (login required)
View Item |