UMSurabaya Repository

ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny.Y DI BPS. HJ. ISTIQOMAH, S.ST SURABAYA

Fatmawati, Fatmawati and Supatmi, S.Kep, Ns, M.Kes and Siska Ditaningtias, S.ST (2014) ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny.Y DI BPS. HJ. ISTIQOMAH, S.ST SURABAYA. Other thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.

[img] PDF (PENDAHULUAN)
Download (194kB)
[img] PDF (BAB 1)
Download (92kB)
[img] PDF (BAB 2)
Download (228kB)
[img] PDF (BAB 3)
Download (96kB)
[img] PDF (BAB 4)
Restricted to Registered users only

Download (419kB)
[img] PDF (BAB 5)
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] PDF (BAB 6)
Restricted to Registered users only

Download (142kB)
[img] PDF (LAMPIRAN)
Restricted to Registered users only

Download (214kB)

Abstract

Kram kaki sering di temukan pada akhir kehamilan. Masalah ini merupakan keadaan fisiologis yang tidak menyebabkan komplikasi pada ibu maupun janin. Gangguan aliran darah akibat pembuluh darah yang tertekan sehingga menyebabkan kelemahan dan mati rasa, merupakan cirri-ciri ibu dengan keluhan kram kaki. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh pengalaman nyata dalam melaksanakan asuhan kebidanan pada ibu yang memiliki keluhan kram kaki. Jenis penelitian adalah study kasus dengan pendekatan pemecahan masalah pada ibu hamil menggunakan manajemen kebidanan menurut Hellen Varney yaitu : pengumpulan data dasar, interpretasi data dasar, antisipasi terhadap diagnosa dan masalah potensial, identifikasi akan kebutuhan akan tindakan segera, merencanakan asuhan secara menyeluruh, melaksanakan perencanaan dan evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan dalam pemberian asuhan kebidanan dalam kehamilan, antara teori dan kasus terdapat kesenjangan yaitu tidak dilakukannya pemeriksaan haemoglobin pada ibu hamil dan tidak dilakukan penyuntikan vik.K pada bayi baru lahir dan tidak dilakukan pemeriksaan secara head to toe pada ibu nifas. Pada kasus ini didapatkan ibu dengan kehamilan fisiologis GIP00000, usia kehamilan 37 minggu + 3 hari dengan keluhan kram kaki, cemas dalam menghadapi persalinan, serta pada masa nifas didapatkan nyeri luka jahitan. Penelitian ini diharapkan dapat digunakan dalam melaksanakan asuhan kebidanan yang tepat dan menyeluruh, sehingga dapat memberikan asuhan yang terbaik untuk klien, serta menggunakan sistem pendokumentasian yang tepat dan jelas agar perkembangan dan keadaan klien dapat dievaluasi secara tepat, dan sebagai tanggung jawab dan tanggung gugat atas pelaksanaan tugas yang telah dilakukan. Kata Kunci : asuhan kebidanan, kram kaki.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: 04. Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: b b imas
Date Deposited: 09 Nov 2017 06:02
Last Modified: 09 Nov 2017 06:02
URI: http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/407

Actions (login required)

View Item View Item