KHOIROH, KHOLIDATUL (2019) UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERCERITA ANAK MELALUI MEDIA CERITA BERGAMBAR KELOMPOK B SPS MELATI KENDALPAYAK MALANG. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
PDF (Pendahuluan)
Download (2MB) |
|
PDF (Bab 1)
Download (1MB) |
|
PDF (Bab 2)
Download (1MB) |
|
PDF (Bab 3)
Download (1MB) |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan bercerita anak dan dapat bercerita tentang apa saja yang dilihat, yang dialami serta meningkatkan keberanian anak untuk mengemukakan pendapat melalui kegiatan berbicara menggunakan media gambar pada anak Kelompok B SPS Melati Kendalpayak Malang. Kegiatan bercerita menggunakan media bergambar yang bervariasi dan menarik sehingga mampu memotivasi minat anak. Jenis penelitian adalah penelitian tindakan kelas secara kolaboratif dengan model Kemmis & Mc Taggart. Dalam penelitian ini terdapat dua siklus yaitu siklus pertama dan kedua. Setiap siklus memiliki empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan. Penelitian ini dilaksanakan di Kelompok B SPS Melati Kendalpayak Malang yang terdiri dari 9 anak. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Instrumen penilaian observasi berupa lembar penilaian, wawancara menggunakan pedoman wawancara, dan dokumentasi menggunakan kamera untuk mendokumentasikan segala aktivitas anak selama kegiatan. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini adalah bila rata- rata kemampuan bercerita anak melalui media bergambar mencapai 76%. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan bercerita anak melalui media cerita bergambar. Hal ini dibuktikan dengan adanya peningkatan rata-rata mulai dari kegiatan pratindakan sebesar 62,5% menjadi 70,8% disiklus pertama dan meningkat menjadi 84,02% disiklus kedua. Sehingga dapat disimpulkan bahwa dengan media cerita bergambar dapat meningkatkan kemampuan anak kelompok B SPS Melati Kendalpayak Malang.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Dosen Pembimbing: 1. Dr. M. Ridlwan, M.Pd ; 2. Drs. Wahyono, M.Si |
Uncontrolled Keywords: | Upaya, meningkatkan, bercerita, media cerita bergambar, anak Kelompok B |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru PAUD |
Depositing User: | Sabitah Ari Murti Akmal |
Date Deposited: | 27 Jul 2023 03:36 |
Last Modified: | 27 Jul 2023 03:36 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/7572 |
Actions (login required)
View Item |