Ramli, Hestiara (2024) Hubungan Tingkat Ekonomi Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran IPA MTS Yatabu Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Surabaya.
PDF (Pendahuluan)
Download (2MB) |
|
PDF (Bab 1)
Download (1MB) |
|
PDF (Bab 2)
Download (1MB) |
|
PDF (Bab 3)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
PDF (Bab 4)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
PDF (Bab 5)
Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
PDF (Lampiran)
Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Madrasah Tsanawiyah (MTs) Yatabu merupakan sekolah swasta yang terletak di Surabaya, dengan 82 peserta didik, terdiri dari 50 siswa putra dan 32 siswa putri. Siswa ini berasal dari berbagai latar belakang, termasuk kondisi sosial ekonomi orang tua mereka yang berbeda. kondisi sosial ekonomi orang tua siswa dapat dilihat dari fasilitas yang diberikan oleh orang tua kepada siswa, seperti kendaraan yang digunakan oleh siswa seperti menggunakan sepeda atau jalan kaki, dan sarana prasarana pendidikan, seperti alat tulis, perlengkapan sekolah dan Hp (handphone). Berdasarkan hasil survei awal yang saya ambil dari hasil ulangan tengah semester siswa kelas MTa Yatabu Surabaya pada mata pembelajaran IPA mendapatkan bahwa 20% siswa mendapatkan hasil nilai yang sesuai dengan KKM dan yang 80% siswa tidak memenuhi KKM. Pekerjaan orang tua siswa di MTs Yatabu Surabaya sangatlah beragam dan 80% pekerjaan orang tua siswa itu bekerja sebagai pegawai swasta yang memiliki gaji kisaran Rp. 500.000-1.000.000 Perbulan, dan 20% pekerjaan orang tua siswa sebagai wiraswasta yang memiliki gaji kisaran Rp. 500.000 per bulan. Jenis penelitiannya adalah korelasi spearman yaitu menganalisis hubungan tingkat ekonomi orang tua dengan hasil belajar siswa. Penelitian ini melibatkan kegiatan pengumpulan data untuk menentukan adakah hubungan dan tingkat hubungan antara variabel bebas yaitu tingkat ekonomi orang tua siswa dan variabel terikat yaitu, hasil belajar siswa belajar siswa. Berdasarkan uji spearman didapatkan bahwa terdapat hubungan signifikan (p 0,000) antara Tingkat ekonomi orang tua dengan hasil belajar siswa. Nilai (r = 0,699) hasil data kedua variabel tersebut memiliki hubungan yang tinggi, yaitu semakin rendah pendapatan orang tua maka semakin rendah hasil belajar siswa.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | 06. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Moch. Adi Candra |
Date Deposited: | 01 Aug 2024 07:58 |
Last Modified: | 01 Aug 2024 07:58 |
URI: | http://repository.um-surabaya.ac.id/id/eprint/9453 |
Actions (login required)
View Item |